Pengertian Teknologi Syariah dan Contoh Produknya

Pengertian Teknologi Syariah

Sekarang ini ada banyak teknologi berbasis syariah yang berdiri di Indonesia. Terlebih, negara ini memang termasuk sebagai salah satu negara dengan jumlah umat muslim terbanyak. Sebelum itu, maka ada baiknya untuk mengetahui dahulu apa pengertian teknologi syariah.

Pengertian Teknologi Syariah dan Contohnya

Teknologi syariah adalah semua sarana yang menyediakan barang bagi keberlangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Pemanfaatannya pun berbeda-beda di setiap bidang. Pelaksanaannya juga menyesuaikan ajaran secara syariah Islam. Berikut beberapa contoh dari https://teknoride.com/:

Digital Payment System

Salah satu teknologi syariah tersebut yang sekarang ini sudah banyak orang manfaatkan adalah fintech atau financial technology. Yakni salah satu jenis inovasi teknologi berbasis keuangan dikembangkan dalam bidang finansial sehingga transaksinya dapat terjadi secara efisien dan praktis.

Salah satu jenis fintech yang ada tersebut adalah digital payment system. Yakni sebuah teknologi yang bergerak pada bidang penyediaan layanan berupa pembayaran berbagai tagihan. Baik itu pasca bayar, pulsa, token listrik PLN, kartu kredit dan masih banyak lagi lainnya

E-aggregator

Merupakan salah satu jenis fintech di Indonesia yang termasuk sebagai platform untuk menjadi informasi sekaligus mengambil keputusan tentang produk finansial sesuai kebutuhan. Keberadaannya sendiri tentu sangat memudahkan masyarakat secara umum.

Terlebih fintech jenis e-aggregator ini sendiri mempunyai portal resmi. Adapun didalamnya terdapat sederet informasi yang masih berhubungan dengan berbagai produk keuangan. Dengan begitu, Anda bisa memilihnya sesuai keperluan.

P2P Lending

Termasuk salah satu jenis fintech cukup populer keberadaannya. P2P lending sendiri akan menyediakan layanan pendanaan sekaligus penerimaan pendanaan dalam sebuah platform sama. Tidak lain yakni layanan pendanaan tempat bertemunya investor serta orang yang menginginkan dana.

Layanan dengan basis P2P lending ini sendiri termasuk banyak masyarakat minati. Pasalnya, seseorang tidak hanya bisa mendapatkan pendanaan saja. Akan tetapi para funder atau investor juga bisa memperoleh keuntungannya.

Itu tadi penjelasan lengkap mengenai pengertian teknologi syariah. Setelah mengetahuinya, tentu Anda bisa mengetahui lebih jauh tentang teknologi tersebut. Terlebih, sekarang ini ada banyak perusahaan menerapkannya sehingga tidak rugi apabila mengetahuinya.

 

Galeri untuk Pengertian Teknologi Syariah dan Contoh Produknya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *